Anak bisa makan sendiri, anak tahu tata cara makan, anak mengenal alat-alat makan dan cara penggunaannya, anak menghargai makanan serta anak tidak membenci suatu jenis makanan.
Anak merasa senang memakai jilbab serta anak mengetahui manfaat nyata memakai jilbab.
Buku Halo Balita asyik juga kalau dibaca bersama Ayah dan Ibu. Agar bacanya lebih seru, sebaiknay Ayah dan Ibu membaca buku panduan ini. Sebab, banyak informasi penting yang perlu diketahui Ayah dan Ibu, Loh!
Anak tidak berkata bohong serta anak belajar bertanggung jawab terhadap semua yang mereka lakukan.
Anak bersikap santun saat bersama teman-temannya atau saat bersama orang lain, anak tidak segan meminta maaf jika melakukan kesalahan serta anak tidak segan mengucapkan salam saat bertamu ke rumah orang lain.
Anak menyayangi adik, kakak, ibu, ayah, kakek, nenek, dan anggota keluarga lainnya serta anak mengenal silsilah keluarga mereka.
Anak menyadari pentingnya kebersihan, anak mengetahui akibat buruk tidak menjaga kebersihan serta anak tahu cara membuang sampah.
Anak mau belajar puasa, anak senang melakukan puasa serta anak memahami arti sederhana dari puasa.
Anak senang melakukan shalat dan wudhu serta anak tahu praktik dasar shalat dan wudhu.
Anak merasa bahwa sosok Rasul adalah panutannya serta anak menerapkan sikap Rasul dalam kehidupan sehari-hari.