Text
Lampu Merah : Belajar Adab Ketika Berkendara
Saat libur akhir pekan, Ayah mengajak Zaid pergi berkunjung ke rumah sahabat lama Ayah. Di tengah perjalanan, Zaid melihat seorang anak yang mengendarai motor dan menerobos lampu merah. Yuk, kita simak kisah perjalanan Zaid dan Ayah dalam buku ini!
Buku Seri Zaid dan Hana ini hadir untuk mengajak anak mengenal adab keseharian yang sering dilakukan anak. Melalui kisah kakak beradik yang bernama Zaid dan Hana, anak bisa mencontoh adab yang baik sesuai sunnah Rasulullah dalam kehidupan sehari-hari dan berusaha mengamalkannya.
Tidak tersedia versi lain