Text
Di Mana Allah Subhanahu wa ta'ala? Emang Surga Ada? : Tanya Jawab Akidah Anak Muslim dan Muslimah (2)
buku ini merupakan kumpulan tanya jawab yang berkaitan dengan aqidah tentang Allah سُبْحَانَهُ وَ تَعَالَى, surga, neraka, hari akhir, alam barzah, dan yang lainnya. buku ini disajikan dalam bentuk tanya jawab yang merujuk kepada al-quran dan as-sunnah yang shahih dan bahasa yang sederhana agar mudah dipahami oleh anak-anak kita.
Tidak tersedia versi lain