Buku ini akan mengajarkan adik adik nilai-nilai islami sejak dini,karena hal itu sangatlah penting.dengan pembekalan akhlak mulia yang islami sejak diniakan membuat anak memiliki moral dan spiritual untuk membedakan yang baik dan buruk.
Adik-adik, tolong menolong dalam kebaikan merupakan sunnah Nabi Muhammad SAW. untuk dapat mengamalkannya dengan baik, tentu sika[p ini perlu ditanamkan sejak kecil. Yuk kita lihat contoh-contoh tolong menolong dalam kebaikan, agar kita bisa mengamalkannya. Sedangkan tolong menolong dalam keburukan, kita pelajari agar kita bisa menjauhinya
minhajul muslim anak-anak adalah ringkasan dari kitab minhajul muslim karya Syaikh Abu Bakar Jabir Al-Jazairi. disusun sesuai dengan tingkat kepemahaman anak. baik materi maupun bahasa penyampaiannya.