Hampir semua orang pasti ingin sukses, bahagia, dan bermanfaat. Banyak yang beranggapan bahwa untuk mencapainya, ada syaratnya, seperti harus sudah mampu melakukan hal-hal hebat dulu, punya pencapaian dahsyat, punya status sosial yang tinggi, atau punya kekuasaan yang mentereng. Benarkah begitu? Berbagai pertanyaan tentang sukses, bahagia, dan bermanfaat terjawab dalam buku ini. Menelisik deng…
Jawaban terindah pada pemfitnah: “Jika kau benar, semoga Allah mengampuniku. Jika kau keliru, semoga Allah mengampunimu.” Jawaban terbaik pada penghina dan pencela kehormatan: “Yang kaukatakan tadi sebenarnya adalah pujian; sebab aslinya diriku lebih mengerikan.” Jawaban teragung pada caci maki dan kebusukan: “Bahkan walau ingin membalas, aku tak kuasa. Sebab aku tak punya kata-kata…
Buku ini disusun berdasarkan pengalaman yang sudah dilakukan penulis dalam membimbing anak-anaknya untuk mau berinteraksi dengan Al-Quran setiap hari. Sehingga bahasa yang dikemas dalam buku ini adalah gaya bercerita, yang membuat Anda seolah sedang ngbrol santai, tanpa digurui apalagi dicekoki.
Abu Bakar r.a adalah sosok yang selalu dikenang sebagai sahabat Rasul yang utama, sahabat yang menemani Rasul hijrah dan yang pertama kali ditunjuk sebagai pengganti imam shalat. Banyak kisah yang perlu kita ketahui untuk mengenang dan meneladani sifat-sifat baiknya. Ketegasan beliau dalam memberantas para penentang zakat, nabi palsu, memperluas syiar Islam dengan mengirim pasukan untuk mengal…
Hakikat cinta dalam Islam ialah sesuatu hal yang harus dibuktikan dengan perbuatan. Apapun yang kita cintai di bumi ini haruslah karena Allah SWT. Banyak hal yang perlu diketahui bagaimana makna cinta dalam Islam. Cowok Bakwan vs Cowok Tampan buku islami yang dapat mengajak kita: • mengenal hakikat cinta • memahami jati diri sebagai muslim • mengetahui peran dan kewajiban generasi mud…
Setengah Isi, Setengah Kosong mengajak kita memandang hidup dengan lensa yang lebih jernih lensa keimanan dan harapan. Lewat kisah nyata dan hikmah dari perjalanan hidup, buku ini membimbing kita menemukan makna di balik ujian, kekuatan di balik luka, dan alasan untuk tetap bersyukur meski segalanya terasa tak sempurna. Bukan sekedar motivasi, ini adalah panduan jiwa untuk terus melangkah, m…
Nah, di buku inilah, “Maukah Jadi Orang Tua Bahagia?” kita akan disuguhkan berbagai cara mendidik anak yang baik dan tepat, serta tips-tips menjadi orang tua yang menyenangkan bagi anak, sebagaimana yang telah dipraktikkan oleh ayah Totok dan Ibu Isha kepada anak-anaknya. Insya Allah, buku ini dapat menjadi bacaan dan panduan terbaik dalam mendidik anak, agar anak-anak kita menjadi anak-an…
Akankah benih-benih cinta yang mulai bersemi di hari Ravael dapat merekah abadi dengan sempurna? Mampukah Nabila memenangkan cinta suaminya, sedangkan pesona Amera masih membius? Haruskah Alan merelakan cintanya begitu saja? Sedangkan perjuangan panjang sudah dilakukannya demi wanita tercinta. Mampukah Ravael dan Nabila akhirnya mempertahankan bahtera rumah tangga mereka? Atau mencari kebahag…
Inilah karya DR. Aidh al- Qarni yang khusus dihadiahkan untuk kaum wanita. Buah perenungan yang tidak hanya sekadar untaian kata, namun juga kisah-kisah berhikmah yang membuktikan kebenaran nilai dan pesan-pesan robbaniyah. Bagi wanita yang membacanya, kemudian mengamalkannya dengan penuh keikhlasan, yakinlah, Anda akan menjadi wanita paling bahagia di dunia. Banyak khalayak memprediksi, buku y…
Orang tua atau siapa pun yang berinteraksi aktif dengan anak harus senantiasa siap menjawab pertanyaan anak seperti di atas. Sebab, jawaban yang diterima akan terekam kuat dalam otaknya. Jangan biarkan sang anak mendapat jawaban yang salah karena Anda tidak mampu menjawab pertanyaannya. Buku ini akan membantu Anda menjawab pertanyaan anak tentang Islam yang sering membuat Anda kelabakan. Setia…