Cinta kepada Allah adalah puncak dari jenjang-jenjang (terminal-terminal) sufisme. Cinta kepada Allah adalah derajat yang tertinggi. Oleh karenanya, Rabi’ah al-Adawiyah tidak gentar lagi kepada siksa neraka! Sebab, siksa yang lebih besar baginya adalah jarak yang jauh dari Allah. Sebaliknya, dekat dengan Allah baginya itu lebih lezat dan manis daripada surga yang penuh kenikmatan. Sesudah pen…