"JANGAN RESIGN" adalah kata yang terinternalisasi kuat dan kokoh di dalam jiwa 28 penulis buku ini. Sebagaimana umumnya terjadi, sejak di Sekolah Dasar dulu mereka sudah diajarkan untuk menggantungkan cita-cita setinggi bintang di langit. Dengan kerja keras dan perjuangan yang panjang, para penulis yang juga ibu mudah pintar dan tangguh mampu mengkokohkan diri sebagai seorang ahli di bidang m…